Kesehatan
Cara Mengobati Pilek dan Flu dari SehatQ
Masalah flu atau influenza juga dapat membuat kamu susah bernapas lega, kemudian tenggorokan gatal, Kemudian hidung meler atau tersumbat, timbul bersin-bersin, sampai dengan mata yang terus berair. Walaupun memang bukan penyakit berbahaya, tapi gejala flu yang tidak diobati juga dapat mengganggu aktivitas bahkan sampai menimbukan komplikasi. Namun ada kabar baiknya, sekarang ada banyak pilihan obat […]